Review Produsen Rebana
Beberapa bulan lalu banyaknya
permintaan rebana untuk pengadaan barang tender maupun non tender, kami memproduksi
rebana atas permintaan itu. Atas kerjasama dan loyalitas yang baik kami terus dipercayakan
beberapa CV yang main di pengadaan barang, paling banyak di tahun 2017 2018
2019, ditahun-tahun itu kami disibukan oleh kegiatan pengadaan barang rebana
hadroh, marawis, rebana qasidah.
Banyaknya produsen rebana yang ada diindonesia, seperti produsen rebana hadroh jepara, produsen rebana hadroh gresik, hingga produsen rebana hadroh kaliwadas, alhamdulillah kami yang dipilih sebagai produsen rebana yang dipercaya oleh tim mitra kerja kami.
Kami akan mereview beberapa
progres tahun-tahun lalu di pengadaan rebana dari cv yang sudah bekerjasama. Surat
dukungan sampai spesifikasi teknis.
Katalog Rebana
Produsen rebana qasidah
Pada rebana qasidah paling banyak permintaan berjumlah 9
item alat, diantaranya:
3 keprak/ sopran
2 cello
3 Bass
2 Tamborin/ Kecrek
1 pcs Tas/ softcase
Diameter Rebana
Hal pertama yang paling mendasar
adalah diameter alat rebana, kami mempunyai spek teknis yang sering digunakan
oleh pihak panitia pengadaan barang, tentu itu menjadi rujukan oleh semua
produsen rebana. Masing-masing item alat rebana mempunyai diameter khusus
sendiri-sendiri, dan ikami mempunyai itu.
Jenis Kayu Rebana
Beberapa jenis kayu untuk rebana tidak
terlalu banyak, dan masing-masing mempunyai nilai tersendiri. Berasal dari kayu
buah yaitu kayu mangga, kayu mangga ini sering digunakan oleh kami untuk
pembuatan rebana, tentunya kayu ini mempunyai nilai ekonomi, menjadi rujukan
untuk para pencari alat dengan harga yang ekonomis.
Kayu Mahoni, jenis kayu ini
lumayan keras dan harga jualnya pun lumayan tinggi diatas kayu mangga, selain bisa
menghasilkan finishing yang halus,kayu mahoni ini juga mempunyai kualitas suara
bagus atau diinginkan dan mudah distel pada kebutuhan nada.
Pilihan Kulit rebana
Kami selalu memprioritaskan kualitas,
dari kulit masih mentah hingga siap diaplikasikan kami semua memprosesnya, tentunya
ditangani oleh orang-orang ahli kulit kami. Kulit yang kami pakai untuk
produksi rebana yaitu dari kulit kambing, dan tidak sembarang untuk memilih
ketebalan kulit dan tingkat kekuatannya.
Finishing Rebana
Kami aplikasikan aksesoris rebana
sebagaimana agar dapat dilihat anggun dan menarik. Selain aksesoris paku knob
dan pita imitasi kami juga juga mempoles bodi rebana dengan tingkat kehalusan
yang sempurna, karna banyak tahapan untuk menghasilkan kehalusan bodi yang
diinginkan, hingga proses finishing cat bodi yang halus dan mengkilap tentunya.
Untuk info selengkapnya anda bisa
hubungi kami via sambungan telepon atau whatsapp di nomor 0838 9449 6611. Kami
siap melayani kebutuhan alat rebana anda dengan sepenuh hati.
0 Response to "Produsen rebana"
Posting Komentar